Lompat ke konten

ISUZU MUX 4×4 2025 Face Lift Fitur lebih modern

    ISUZU MUX 4x4 2025 Face Lift Fitur lebih modern

    ISUZU MUX 4×4 2025 Face Lift Fitur lebih modern

    Dealer Isuzu Jakarta Bekasi – Sejak kemunculannya di tahun 2021 silam kini Isuzu Mux 4×4 Face Lift Fitur lebih modern dengan tampilan terbaru , Mesin Euro 4 BLUE CORE yang Effisien dan Tangguh serta spesifikasi modern serta fitur Safety yang meningkat menambah ketangguhan mesin dan ketahanan meningkat serta effisiensi semakin baik, dan kenyamanan berkendara makin meningkat.

    WARNA PILIHAN HITAM dan PUTIH ISUZU MUX 2025

    Isuzu Mu-x 2025 terbaru dengan pilihan Warna Hitan dan Putih tersedia dengan spesifikasi dan fitur khas mobil off road yang mengutamakan kehandalan dan ketangguhan di medan perkerjaan maupun pertner petualangan anda.

    Fitur Unggulan ISUZU MU-X 2025

    KETAHANAN GENANGAN AIR SETINGGI 80 CM ISUZU MUX 2025

    Ketahanan Genangan air sampai dengan 80 CM

    Tidak dipungkiri lagi bahwa ketangguhan dan ketahanana pada sebuah mobil SUV medan off road merupakan pilihan yang Mutlak, maka dari itu sebuah Isuzu Mux diciptakan untuk memenuhi kebutuhan anda baik untuk menunjang pekerjaan harian maupun teman berpetualang. ISUZU MUX 2025 Face Lift terbaru sama dengan pendahulunya tersemat keunggulan yang tidak dimiliki oleh kompetitor lain, yakni ketahanan melewati ganangan air dengan ketinggian sampai dengan 80 CM ,

    Smart Active Safety Fitur

    isuzu MUX 2025 Smarta active safety fitur

    Untuk menunjang Performance serta kehandalan berkendara, Isuzu Mux 2025 Face Lift di lengkap dengan beberapa Fitur keselamatan diantaranya ;

    • HILL STAR ASIST ( HSA ) ; yang berfungsi menahan Rem secara otomatis pada saat perpindahan antara Pedal Gas dan Pedal Rem sehingga mencegah mobil bergerak mundur.
    • HILL DESCENT CONTROL ( HDC ) ; membantu menjaga kecepatan dan pengereman secara Otomatis saat mobil menuruni jalan yang curam dan memastikan mobil mendapatkan Traksi ( Cengkraman Ban ) yang maksimum.
    • TRACTION CONTROL ( TC ) ; sistem ini menjadikan Cengkraman Ban bekerja secara optimal serta menjaga kendaraan tetap stabil terutama saat melewati medan jalan yang basah dan licin.
    • ELECTRONIC STABILITY CONTROL ( ESC ) ; Berfungsi menjada kendaraan tetap terkendali pada saat melaju serta mengingatkan pengendara untuk tetap aktif pada saat berkendara, atau mencegah kendaraan under steer atau Over Steer dan mengembalikan pada posisi yang aman,
    • FOUR DISC BRAKE ( 17 INC ) ; Terdapat sistem pengereman yang mumpuni dengan ke empat tipe rem Cakrem sehigga pengereman menjadi lebih merata keseluruh Ban dan mencegah terjadi Ban Slip dan kehilangan kendali

    GROUND CLEARENCE YANG TINGGI

    ISUZU MUX 2025 GROUND CLEARENCE TINGGI

    Isuzu Mux 2025 Face Lift memiliki Keunggulan dengan GROUND CLEARENCE yang sangat tinggi yakni mencapai 230 CM sehingga dapat dengan mudah melewati berbagai medan jalan tanpa mendapat ringtangan yang berarti, tetapi laju kendaraan tetap berada pada kondisi yang stabil pada jalan off road.

    CONQUARY ANY TERRAIN

    CONQUARY ANY TERRAIN

    Terdapat Fitur ROUGH TERRAIN MODE , REAR DIFFERENTIAL LOCK dan SHIFT ON THE FLY membuat berkendara Pengendalian lebih optimal pada saat di kendarai dan Traksi lebih maksimal serta kemudahan berpindah mode saat berkendara di jalan OFF ROAD.

    INTERIOR FUNGSIONAL DAN DESAIN LEBIH MODERN

    INTERIOR ISUZU MUX 2025 DINAMIS DAN MODERN

    Kini Isuzu Mux 2025 dikendarai dengan lebih modern dengan interior lebih dinamis dan fungsional, Dengan Apple CarPlay & Android Auto, hubungkan smartphone Anda ke mu-X melalui Apple CarPlay atau Android Auto untuk menikmati kemudahan dalam memutar musik, navigasi dan menjawab telepon – semua dapat diakses langsung dari layar sentuh, untuk pengalaman berkendara yang lebih praktis dan menyenangka

    SPESIFIKASI DAN DIMENSI ISUZU MUX 2025

    SISTEM PENGGERAK RODA : 4X4

    DIMENSI DAN KAPASITAS :

    Overr All Length ( OL )4.860 mm
    Over All Width ( OW )1.870 mm
    Over All Higth (OH )1.815 mm
    Whell Base ( WB )2.855 mm
    Clearence High ( HH )230 mm
    Fuel Tank Capacity80 Liter
    Seating Capacity7 Person
    Turning Radius5,7 meter

    MESN :

    TipeRZ4E-MD ( IN Line – 4 Cylinder – dohc – 16 Valve )
    Displacement1.898 CC
    Bore X Stroke80 x 94,4 mm
    Maximum Power 110 KW , 150 PS / 3.400 RPM
    Maximum Torque350 NM , 35,7 KG.M/ 1.800 ~ 2.600 RPM

    CHASSIS & DRIVE TRAIN :

    Drive sistem4X4
    Transfer ControlSWITCH Control
    Hub LockFront Axel Disconnect ( Shift On the Fly )
    Transmision type6 Speed AT Triptonic
    Gear Ratio1st : 3,600
    2nd : 2,090
    3rd : 1,488
    4th : 1,000
    5th : 0,687
    6th : 0,680
    Reverse : 3,732
    Final Gear : 4,100
    Limited Slip DifferentialRough Terrain Mode

    BREAK SISTEM , TIRE , SUSPENSION :

    Brake FrontVentilated Disc 17”
    Brake RearVentilated Disc 17”
    Brake ParkingElectric.
    Suspension FrontIndependen Coil Spring Suspension With Gas Shock Absorber
    Suspension Rear5 Link Coil Spring with Stabilizer Bar and Gas Shocl Absorber
    Tire255/ 65 R17
    Wheels17” x 7.0 J Alloy

    INTERIOR & CONVENIENCE :

    MIDI ( Multi Information Disply )Available , Monocrome
    Audio Type7 Inch ( Android Auto + Apple CardPly )
    Speaker4 Speaker
    Air ConditionerMaual Control
    Poer SteeriAvailable
    Tilt SteeringAvailable
    Telescopic SteeringAvailable
    Power WindowAvailable ( Auto , Down )
    Seat AdjusterManual
    Seat MaterialBase Cloth
    ColourBlack

    EXTERIOR :

    Head LampBi – LED Projector , DRL , Led Turn Lamp , Follow me Home
    Rear LampTail gate , Stop Lamp , Turn Lamp , ESS
    Front WiperVariable Intermittent
    Rear WiperIntermittent

    SAFETY :

    ABS ( Anti Breaking System )Available
    EBD ( Electronic Brake Force Distribution )Available
    BA ( Brake Assist )Available
    ESC ( Electronic Stability Control )Available
    TCS ( Traction Control )Available
    HDC ( Hill Descent Control )Available
    HSA ( Hill Start Assist )Available
    SRS Air Bag2 Air Bags
    3-Point Seat BeltAvailable
    Prking CameraAvailable
    Reverse SensorAvailable
    Child LockAvailable
    Iso-Fix AnchorageAvailable
    ImmobilizerAvailable